Tag Archives: modif mesin pulsar

power chamber . . . membuat karbu vakum serasa karbu non vakum

bissmillahirohmanirohim,

 

kreatifitas modifikasi memang tiada henti , baik sektor bodi atapun sektor engine . kali ini ada modifikasi ringan bagi rekan-rekan penyuka motor dengan karbu vakum terutama pulsar .

kata para suhu di forum pulsar , kelemahan utama karbu vakum pulsar adalah ketika kita berakselerasi dan oper gigi ada “lag power” ( halah angel temen istilahe ) gampangane ketika lagi nari trus oper gigi ada power yang kosong , dan memang inilah kelemahan karbu vakum yang diakibatkan telatnya suplai campuran bahan bakar dan udara yang masuk ke ruang bakar .

 

untuk mengatasinya ada salah seorang tokoh forum pulsar yang meriset hal tersebut dan terciptalah ” power chamber ” yang fungsinya memberikan suply campuran bahan bakar cadangan ketika thortle di turunkan untuk oper gigi.

berikut penampakannya:

sepertinya bisa diaplikasikan ke smua motor yang karbunya vakum.

 

semoga berguna,

 

keep brotherhood,

 

salam,